X

Sunday, June 12, 2016

Belajar C++ Bagian #3 Membuat Kalukulator Sederhana




Halo sobat sekalian… kali ini admin mau lanjutin ajarin bahasa pemrogramanc++ yang mana sebelumnya kita uda belajar Tipe data dalam c++ sekarang kita akan belajar membuat sebuah program. Program yang akan kita buat kali ini sangat sederhana hanya berupa program kalukulator, tahukan bagaimana kalukulator itu ada penjumlahan pengurangan dan banyak macamnya lagi. Agar sobat gak bingung atau bahkan stress programnya tentang penjumlahan aja dlu kalo uda paham nanti akan admin lanjutin ke tahap lebih tinggi
Oke langsung aja berikut langkah pembuatan kalukulator penjumlahan pada c++ :

1.       Buka aplikasi Borland c++
2.       Isikan script berikut

#include<iostream.h>
#include<conio.h>

main()
{
float a, b, c;
cout<<"Masukkan Nilai Pertama  = "; cin>>a;
cout<<"Masukkan Nilai Kedua    = "; cin>>b;
c = a + b;
cout<<"Hasil                   = " << c;
getch();
}            
3.       Setelah di run maka hasilnya seperti berikut tinggal masukkan nilai pertama dan nilai kedua yang ingin di jumlah

Silahkan tinggalkan komentar apabila sobat ingin memahami lebih jauh dari program di atas



Bagikan artikel ke:

Facebook Google+ Twitter

0 comments:

Post a Comment