Bahasa programming C++ merupakan bahasa program tingkat
tinggi karena bahasa yang digunakan sama dengan bahasa manusia. C++ merupakan
tingkatan lanjutan dari bahasa C.
Untuk yang ingin belajar bahasa C++ ada baiknya
mempersiapkan
alat atau senjata kita, pastinya yang utama adalah PC ataupun
laptop, aplikasi Borland C++, dan yang terakhir adalah mental karena diperlukan
kesabaran. Okey langsung saja untuk dasar program C++ anda harus tahu dulu
bahwa dalam C++ harus selalu ada :
·
Header yang mana
header ini berfungsi untuk menampilkan suatu manipulator. Untuk yang bertanya
apa itu manipulator, sabar yah kita belajar step by step.
·
Selanjutnya di bawahnya header akan selalu ada void main()
·
Kemudian tanda { yang
menandakan awalan eksekusi program,
·
getch() ini
berfungsi agar saat kita run suatu program maka program itu tidak langsung
keluar
·
Dan kemudian di akhir program harus ada tanda }.
Jika belum mengerti liat gambar di bawah :
Seperti dilihat pada gambar yang berwarna merah adalah
header dimana sebelum header akan selalu ada #include. Kemudian yang dilingkari
biru merupakan objek yang mana disini kita menuliskan apa saja yang nantinya
akan di tampilkan tetapi sebelum menulis harus di awali dengan cout<<”TULISAN DISINI”;.
Untuk setiap akhir fungsi yang kita tuliskan harus di beri tanda ; kalau tidak program akan EROR. Jadi jika kita run
program seperti gambar di atas maka tampilannya akan seperti ini :
Untuk run program yang kita buat cukup klik ikon seperti
petir.
Sekian dulu awal perkenalan kita tentang Bahasa C++,
nantikan postingan lanjutannya........
0 comments:
Post a Comment