Ingin
mengistal windows, tapi gak tau caranya. Tenang sobat sebetulnya menginstal
windows itu adalah hal yang mudah hanya membutuhkan waktu luang , karena
menginstal windows bisa dibilang cukup lama. Nah untuk memulainya anda
membutuhkan sebuah flashdisk yang didalamnya
sudah di isi dengan windows yang
seblumnya sudah di booting. Kalau sudah punya cermati langkah-langkah berikut
1)
Pertama masukkan file windows ke dalam FlashDisk dengan menggunakan aplikasi yang bisa bootble agar bisa dibaca oleh Bios, contohnya win to flash.
2)
Pasang FlashDisk pada PC/Laptop kemudian nyalakan
3)
Lakukan penyetingan pada Bios dengan mengubah urutan pada Boot ke USB HDD lalu simpan setingan dengan tekan tombol Fio pada keyboard kemudian computer akan merestar.
4)
Setelah restar tunggu sampai
muncul tulisan “pres any key to install
from USB HDD”, tekan sembarang tombol hingga komputer akan melakukan proses
Booting lewat Fd.
5)
Bila telah selesai maka muncul
tampilan untuk mengatur format bahasa, waktu, mata uang, dan klik Next.
6)
Kemudian muncul tampilan “install now”, klik tombol tersebut untuk
lanjut ke proses selanjutnya.
7)
Checlis
checkbox yang bertuliskan “I
accept the license terms” setelah itu Next.
8)
Selanjutnya muncul 2 pilihan upgrade (pilih untuk mengupgrade windows lama ke windows
yang di install) dan costum (pilih apabila PC/Laptop belum
pernah di install).
9)
Berikutnya muncul tampilan untuk
mempartisi harddisk, klik next untuk melanjutkan.
10)
Tunggu sampai instalasi selesai,
setelah selesai komputer akan merestart
sistem dan windows selesai terinstal.
0 comments:
Post a Comment